Alexander Graham Bell mematenkan sebuah loudspeaker elektrik yang
pertama kalinya pada tahun 1876 yang terpasang pada telepon miliknya.
Ernst Siemensmemperbaikinya pada tahun 1877. Nikola Tesla menyatakan
bahwa dirinya telahmembuat sebuah perangkat yang sama pada tahun 1881
tetapi tidak mendapathak paten. Ternyata selama ini Thomas Edison telah
mengisukan bahwa di inggris mematenkan sebuah system yang menggunakan
kompresor udara sebagai mekanisme untuk cylinder phonograps permulaan,
namun ia akhirnya menggunakan logam yang didorong oleh selaput yang
melekat pada stylus. Padatahun 1898, Horace Short mengumumkan sebuah
design speaker yang menggunakan kompresor udara yang kemudian menjualnya
pada Charles Parsons. Yang kemudian mendapat beberapa tambahan hak paten
di inggris sebelum 1910. Beberapa perusahaan, termasuk Victor Talking
Machine Companyand Pathe memproduksi records players yang menggunakan
compressed airloudspeaker. Tetapi, desain ini kurang signifikan karena
rendahnya kualitas suara
Speaker Dual Cone
Umumnya, desain speaker ini paling efisien dan berharga murah, biasa
dilihat distandar mobil baru. Dentuman suara yg dihasilkan rata2 nyaris
sama, walaupundari berbagai merk. Terdiri dari 2 buah cone ( konus ).
Speaker Coaxcial (Terpusat)
Terdiri dari woofer, midrange dan tweeter dalam satu poros dan
berdekatan.Peranti ini sengaja di desain menghasilkan frekuensi lebih
rata.Jenis-Jenis Speaker Aktif :1.
Speaker 2 Way
Tweeter berada terpisah yg terletak diatas woofer/konus. Terdiri dari Woofer danTweeter
Speaker 3 Way
Terdiri dari woofer, midrange, dan tweeter. Fungsi dari midrange adalah mengakomodasi vocal.3.
Speaker 4 Way
Terdiri dari Woofer, Midrange, Tweeter, Super Tweeter.
Speaker Split (Terpisah)
Jenis speaker ini adalah jenis terpisah. Woofer, Midrange dan tweeter terpisah.Crossover digunakan untuk membagi frekuensi suara
Tips dalam memilih atausewa sound systemuntuk
keperluan bermusik anda.
1) Pilihlah besar daya yang sesuai dengan kebutuhan anda. Untuk
penggunaan pribadi seperti latihan dll, cukuplah memilih amplifier dengan
daya 15-20 watts.Pada kebanyakan amplifier berdaya kecil seperti ini
telah tersedia fasilitas jackHead Phone, Alat Musik (misal: Amplifier
Guitar Laser 20) yang sangat berguna terutama bagi kawula muda yang punya
kebiasaan bermain alat musik hingga tengah malam.Dengan memanfaatkan
saluran untuk Head Phone ini, maka dijamin seisi rumah yang lain ataupun
tetangga tidak akan terganggu “atraksi” kita
Untuk penggunaan atau sewa sound system acara pesta, Anda akan
memerlukan daya yang lebih tinggi lagi yaitu sedikitnya 125 watts atau
lebih, karena amplifierini akan dapat sekaligus kita gunakan sebagai
monitor dari instrument musik yangsedang kita mainkan. Acara pesta
pernikahan, party, ulang tahun, atau acara gathering memang membutuhkan
sewa sound system yang lebih besar.
2) Pilihlah amplifier yang berkualitas baik yang sesuai dengan
pencahayaan. Bilakita membutuhkan amplifier untuk keyboard, maka
sangat disarankan untukmemilih amplifier yang tidak merubah warna suara
asli yang dihasilkan oleh keyboard tsb (flat). Ada banyak amplifier
yang menghasilkan suara yang berbeda dari suara aslinya, bila hal ini
terjadi maka akan terjadi suara-suara yang lain yang akan mengurangi
karakter asli dari bunyi yang sebenarnya dihasilkan keyboard dikarenakan
terjadinya penambahan atau pengurangan terhadap frekuensi tertentu.
Biasanya hal ini terjadi pada frekuensi yang sangat rendah (low
bass)atau frekuensi yang sangat tinggi (high treble). Jadi kita harus
jeli memilih atau sewa sound system yang sesuai atau sesuai dengan
pencahayaan.3) Model dan penampilan amplifier dapat menjadi pertimbangan
terakhir. Model yang diinginkan akan bergantung pada selera
masing-masing. Model yang bagus menurut seseorang, belum tentu bagus juga
menurut orang yang lainnya demikian dalam sewa sond system tidak
sembarangan .4) Ada baiknya anda bertanya kepada jasa sewa sound system,
karena mereka merupakan orang yang berpengalaman, sehingga anda tidak
akan kecewa. Jadi kita bukan hanya mencari sewa sound sistem murah, tetapi
kualitas harus tetap menjadi pilihan.
Kesimpulan :
Speaker aktif adalah transduser yang mengubah sinyal elektrik ke
frekuensi audio(suara) dengan cara menggetarkan komponennya yang
berbentuk selaput.Rekaman yang terbaik, dikodekan ke dalam alat
penyimpanan yang berkualitastinggi, dan dimainkan dengan deck dan
pengeras suara kelas atas, tetap sajahasilnya suaranya akan jelek bila
dikaitkan dengan speaker yang kualitasnyarendah. Sistem pada speaker
adalah suatu komponen yang membawa sinyalelektronik, menyimpannya dalam
Sumber : http://www.anekaprojector.com/index.php?option=com_content&view=article&id=106:speaker-komputer-aktif-speaker&catid=1:info&Itemid=2
1 komentar:
bagus sekali infonya tentang speaker aktif. Speaker aktif berkualitas tentunya akan membuat pengalaman mendengarkan musik kamu lebih hidup. Speaker aktif juga dapat digunakan untuk melengkapi komputer, gadget, bahkan televisi kamu untuk merasakan sensasi menonton film seperti di bioskop.
Posting Komentar